Semua Komunitas

Kemungkinan Kodak Batal Jual Paten
New York - Kodak berencana menjual sebagian dari paten-patennya guna melindungi perusahaannya dari kebangkrutan. Namun belakangan, sang pionir di dunia fotografi ini menimbang ulang rencana tersebut. Dilaporkan bahwa Kodak bisa jadi hanya menjual...

Lenovo Yakin Kalahkan Microsoft Surface
Jakarta - Microsoft akan menjual tablet produksi sendiri yang bernama Surface. Beberapa mitra produsen PC kabarnya tak senang dengan kehadiran Surface yang dianggap sebagai pesaing. Namun Lenovo percaya diri tablet buatannya akan mampu mengalahkan...

Google Pakai Motorola untuk Gugat Apple
Jakarta - Perang gugatan antara para produsen smartphone belum menunjukkan tanda berakhir. Yang terbaru, Motorola menuding Apple melanggar tujuh patennya. Vendor ponsel yang diakuisisi Google pun meminta pihak berwewenang untuk memblokir impor...